Filter Air Minum Riam
Stok | Tersedia |
Kategori | Filter Air |
Filter Air Minum Riam
Air merupakan sumber kelangsungan hidup untuk semua makhluk di Bumi. Agar layak untuk dikonsumsi air memiliki ciri-ciri tersendiri. Kini di Madanitec menyediakan filter air minum riam. Filter air minum riam bukanlah sekedar produk penyaring air yang biasa, namun teknologi ini merupakan produk penyaring air terbaik. Filter ini menggunakan filitrasi keramik yang mampu secara efektif menyaring kotoran, bakteri dan zat-zat yang berbahaya. Dimana filtrasi keramik tersebut berukuran 0,4 micron yang tidak memungkinkan bagi bakteri dapat lolos, selain itu juga dilengkapi dengan lapisan nano silver yang teruji ampuh mematikan bakteri.
Filter air minum Riam memiliki daya tampung yang cukup besar yaitu dapat menampung 16L air minum, dimana penampung terbuat dari bahan plastik food grade yang aman untuk digunakan. Selain itu filter air minum riam juga dapat menyaring hingga 7000 liter atau dapat digunakan selama 2 hingga 3 tahun pemakaian dengan kecepatan penyaringan 2-3L perjam.
Kelebihan Filter air minum Riam:
- Menjadikan air langsung dapat diminum tanpa di rebus.
- Dalam penggunaan tidak memerlukan listrik dan tenaga lainnya.
- Lebih hemat dibandingkan isi ulang dan memasak air.
- Dapat melakukan penyaringan di berbagai jenis air, seperti: air sumur, air hujan, air PDAM.
- Aman digunakan dan desain yang menarik.
Filter air minum riam ini harganya cukup terjangkau, perawatannya lebih mudah, penggantian filter juga cukup murah. Paket filter air minum riam terdiri dari: 1 kontainer air atas, 1 container air bawah, 1 set filter tulip, busa pembersih tulip filter, alat pengukur tulip filter, keran air, penutup kontainer atas, kaki penyangga, dan Panduan penggunaan.
Filter Air Minum Riam
Berat | 300 gram |
Kondisi | Baru |
Dilihat | 126 kali |
Diskusi | Belum ada komentar |
Produk Terkait
UV Filter Air adalah solusi inovatif untuk memastikan air yang Anda konsumsi bebas dari kuman dan mikroorganisme berbahaya. Dengan menggunakan sinar ultraviolet, filter ini mampu secara efektif menghilangkan bakteri, virus, dan mikroba lainnya yang mungkin ada dalam pasokan air Anda. Teknologi filter UV ini bekerja dengan cepat dan efisien tanpa memerlukan penggunaan bahan kimia tambahan…. selengkapnya
*Harga Hubungi via WAMasalah air sumur di Indonesia bisa dikatakan sangat beragam. Penyebabnya bisa dikarenakan air tersebut telah tercemar limbah, kesalahan teknis dalam pembuatan sumur, struktur tanah, dan intrusi air laut. Air sumur yang keruh merupakan masalah air yang banyak ditemui dalam kaitannya dengan air bersih. selain masalah air keruh adalah air yang kurang jernih dan air yang… selengkapnya
*Harga Hubungi via WAMasalah air sumur di Indonesia bisa dikatakan sangat beragam. Penyebabnya bisa dikarenakan air tersebut telah tercemar limbah, kesalahan teknis dalam pembuatan sumur, struktur tanah, dan intrusi air laut. Air sumur yang keruh merupakan masalah air yang banyak ditemui dalam kaitannya dengan air bersih. Air yang keruh dapat disebabkan oleh beberapa faktor diantaranya adalah galian sumur… selengkapnya
*Harga Hubungi via WAFilter Air Nazava Riam merupakan filter air siap minum yang cocok digunakan untuk keluarga. Dispenser Murni ini memiliki kemampuan mengubah air tawar (termasuk air PDAM, air sumur, dan air hujan) menjadi air layak minum. Mampu menyaring 7000 liter atau setara 350 galon air, membuat Penjernih Air ini sangat tahan lama serta awet hingga 3 tahun… selengkapnya
*Harga Hubungi via WAMadanitec kami Siap melayani pemasangan filter air sesuai kebutuhan anda, yang tentunya setiap air mempunya masalah yang beragam, namun apapun masalah anda, kami menyediakan berbagai filter air untuk anda, filter air sumur, filter air pam atau filter air minum? Kami menyediakan semuanya Jangan takut dengan harga karena kami menawarkan harga terbaik dan tentunya sejalan dengan… selengkapnya
*Harga Hubungi via WAMenghilangkan Zat Besi dan Kotoran dari Air Dapatkan air bersih dan sehat setiap saat dengan Filter Air Zat Besi dari Madanitec. Didesain khusus untuk mengatasi masalah air yang mengandung zat besi, filter ini efektif menghilangkan zat besi dan kotoran lainnya yang dapat merugikan kesehatan Anda. Nikmati sensasi membasahi tenggorokan dengan air bersih tanpa rasa metalik… selengkapnya
*Harga Hubungi via WAKran Filter Air Nazava Tidak perlu khawatir kualitas air minum lagi Dirancang untuk menjaga kesehatan keluarga Anda Buat air minum dari sumber air sumur, air ledeng atau air hujan Anda Anda dapat menghemat sampai 1 juta rupiah per tahun Sudah menjadi pilihan 250 ribu warga Indonesia Fitur Tipe pemurni air ini jika Anda ingin menghasilkan… selengkapnya
*Harga Hubungi via WAMasalah air sumur di Indonesia bisa dikatakan sangat beragam. Penyebabnya bisa dikarenakan air tersebut telah tercemar limbah, kesalahan teknis dalam pembuatan sumur, struktur tanah, dan intrusi air laut. Air sumur yang keruh merupakan masalah air yang banyak ditemui dalam kaitannya dengan air bersih. selain masalah air keruh adalah air berwarna kuning, air bau karat, air berlapis minyak, lapis… selengkapnya
*Harga Hubungi via WAMenjaga Kesehatan Keluarga dengan Air Minum Berkualitas Tidak perlu khawatir kualitas air minum lagi! Filter Air Tulip Siphon hadir sebagai solusi terbaik untuk menjaga kesehatan keluarga Anda. Dirancang dengan teknologi mutakhir, filter air ini mampu menyaring air dari berbagai sumber seperti sumur, air ledeng, atau bahkan air hujan menjadi air minum yang bersih dan sehat…. selengkapnya
*Harga Hubungi via WASolusi Cerdas untuk Air Keruh Housing Anti Lumpur ini adalah jawaban untuk masalah air keruh berlumpur di rumah Anda. Dengan mengatasi air keruh, Anda bisa menikmati air yang jernih dan bersih setiap hari. Teknologi Terbaru: Dirancang khusus untuk menyaring partikel-partikel kecil yang menyebabkan air keruh, filter ini menggunakan teknologi canggih untuk memastikan hasil yang optimal…. selengkapnya
*Harga Hubungi via WA
Belum ada komentar, buka diskusi dengan komentar Anda.