Mesin Spinner Peniris Minyak
Stok | Tersedia |
Kategori | Produk Pengolahan Makanan |
Mesin Spinner Peniris Minyak
Mesin Spinner Peniris Minyak ini banyak digunakan dalam industri rumah tangga, terutama pada industri rumah tangga pembuatan keripik, berbagai jenis keripik, makanan ringan bekas.
Banyak konsumen yang merasa tidak puas dengan rendahnya efektivitas dan efisiensi proses produksi. Oleh karena itu, kami mengembangkan oil drainer atau oil slinger untuk memenuhi kebutuhan alat yang optimal ini. Alat peniris minyak ini cocok untuk mengalirkan minyak pada gorengan seperti daging cincang dan bawang goreng.
Mesin spinner peniris minyak adalah solusi modern yang menghadirkan efisiensi tinggi dalam proses penirisan minyak. Dengan teknologi canggihnya, mesin ini mampu memisahkan minyak dari bahan mentah dengan cepat dan efektif, menghasilkan minyak berkualitas tinggi yang siap untuk dikonsumsi atau digunakan dalam berbagai aplikasi.
Dilengkapi dengan sistem putar yang kuat dan presisi, mesin spinner ini dapat meniris minyak secara merata dan efisien, memastikan bahwa hasil akhirnya bebas dari kotoran atau residu yang tidak diinginkan. Dengan demikian, Anda dapat yakin bahwa minyak yang dihasilkan adalah yang terbaik dalam hal kebersihan dan keamanan.
Selain itu, mesin spinner peniris minyak juga dirancang untuk memberikan kinerja yang handal dan konsisten dalam jangka panjang. Dibangun dari bahan berkualitas tinggi dan didukung oleh teknologi terkini, mesin ini dapat bertahan dalam penggunaan yang intensif tanpa mengalami penurunan kualitas atau performa.
Dengan menggunakan mesin spinner peniris minyak, Anda dapat meningkatkan efisiensi produksi minyak Anda, menghemat waktu dan tenaga, serta menghasilkan produk akhir yang memenuhi standar kualitas tertinggi. Investasikan dalam teknologi modern ini untuk mengoptimalkan proses produksi usaha Anda.
Manfaat Mesin Spinner Peniris Minyak
- Menghemat waktu untuk melakukan pengeringan
- Tidak mengeluarkan banyak biaya untuk membeli tisu resap
- Pengeringan/menghilangkan kandungan minyak akan lebih cepat, maksimal, dan merata
- Dengan berkurangnya kadar minyak makanan akan lebih sehat
- Cita rasa makanan lebih enak, makanan akan bertahan lama dan tidak mudah tengik karena kadar minyak yang rendah
- Proses produksi akan lebih cepat dan dapat menambah kapasitas produksi
Cara Pemakaian Mesin Spinner Peniris Minyak
Untuk penggunaan dari mesin spinner peniris minyak ini sangatlah mudah, anda cukup memasukkan makanan yang akan ditiriskan minyaknya ke dalam tabung spinner. Lalu ratakan agar kualitas penirisan minyaknya dapat maksimal dan jangan terlalu banyak memasukan makanannya. Setelah semua diratakan kemudian tekan tombol ON pada peniris minyak untuk menyalakannya. Minyak yang dikurangi kadarnya tersebut akan keluar melalui lubang saluran pembuangan, tunggu beberapa menit hingga benar-benar tidak ada minyak keluar. Tetapi jangan terlalu lama juga, karena akan merusak tekstur dari makanan itu sendiri.
Spesifikasi Mesin Spinner Peniris Minyak
1. KAPASITAS 5 LITER (KECIL)
- Dimensi Keranjang : diameter =18 cm, tinggi = 23 cm
- Dimensi penampung minyak : diameter = 20 cm, tinggi = 28 cm
- Dimensi Total pxl xt = 40 cm x 25 cm x 48 cm
- Penggerak dinamo 60 Watt
- Kapasitas 5 Liter
- Spiner stabil saat diputar.
- Berikut penutup.
2. KAPASITAS 9 LITER
- Dimensi Keranjang : diameter =21 cm, tinggi = 22 cm
- Dimensi penampung minyak : diameter = 25 cm, tinggi = 28 cm
- Dimensi Total pxl xt = 45 cm x 30 cm x 44 cm
- Penggerak dinamo 120 Watt
- Kapasitas 9 Liter
- Spiner stabil saat diputar.
- Berikut penutup.
3. KAPASITAS 12 LITER (SEDANG)
- Dimensi keranjang : diameter =23 cm, tinggi = 27 cm
- Dimensi penampung minyak : diameter = 28 cm, tinggi = 33 cm
- Dimensi total pxl xt = 55 cm x 30 cm x 60 cm
- Penggerak dinamo 1/4 PK
- Kapasitas 12 Liter
- Bahan tabung dan keranjang spiner Stainless Steel
- Bahan kerangka Stainless Steel
4. KAPASITAS 75 LITER (JUMBO)
- Dimensi Keranjang : diameter =40 cm, tinggi = 51 cm
- Dimensi penampung minyak : diameter = 48,5 cm, tinggi = 57 cm
- Dimensi Total pxl xt = 88,5 cm x 66 cm x 74,5 cm
- Penggerak dinamo 1/2 PK
- Kapasitas 75 Liter
Mesin Spinner Peniris Minyak
Berat | 300 gram |
Kondisi | Baru |
Dilihat | 133 kali |
Diskusi | Belum ada komentar |
Produk Terkait
Steamer memiliki banyak fungsi untuk memasak sehari-hari, seperti untuk mengukus berbagai makanan, atau mengungkep daging. Dengan menggunakan steamer, makanan yang hendak dimasak menjadi lebih matang secara merata. Hubungi 0822-2742-7052 untuk informasi dan pemesanan produk via chat whatsapp dan mendapatkan penawaran terbaik dari kami
Rp 7.600.000Mesin Presto Daging merupakan alat yang digunakan untuk melunakkan daging hingga tulangnya. Mesin ini dapat digunakan untuk berbagai industri makanan seperti bandeng presto, ayam tulang lunak dll, pengusaha abon juga dapat menggunakan mesin presto daging ini dalam proses produksi abonnya. Spesifikasi Dimensi : 27 x 57 x 46 cm Kapasitas : 70-120 Kg/Jam Daya :… selengkapnya
*Harga Hubungi via WA17%
Continous Band Sealer FR-900 VH Mesin perekat kemasan ini cocok untuk usaha produksi dibidang makanan kecil/snack. Daya rekat kuat dan bisa diatur sesuai kebutuhan dan jenis kemasan. Mesin ini juga bisa diubah dari vertical ke horizontal maupun sebaliknya. Spesifikasi Continous Band Sealer FR-900: Daya: 500 Watt / 220V Sealing Speed: 0-12M/menit (adjustable) Sealing Width: 6-12M… selengkapnya
Rp 3.530.000 Rp 4.250.0003%
Mesin es puter atau mesin es puter 1 tabung dari Madani Technology merupakan mesin yang digunakan untuk membuat es pong-pong / dung-dung. Berbeda dengan alat pembuat es krim manual, mesin ini digerakkan dengan tenaga listrik dengan daya 400 watt. Dibuat dengan bahan dasar stainless steel food grade, sehingga mesin es puter elektrik ini aman digunakan… selengkapnya
Rp 6.800.000 Rp 7.000.000Boiler Stainless Steel digunakan untuk menghasilkan uap air untuk sterilisasi dengan energi bahan bakar yang efisien. Spesifikasi Boiler Stainless Steel: Dimensi : 57×130 cm Mampu digunakan sampai pada tekanan 3 bar, suhu 121 derajat celcius Dilengkapi dengan Savety Valve, Termometer, Pressure Gauge, kran air masuk, Plug penguras air Jalur pipa pada bagian bawah sehingga pemanasan… selengkapnya
*Harga Hubungi via WAAlat Pemotong singkong ini berfungsi untuk merajang atau memotong ubi singkong menjadi kepingan dengan ketebalan yang dapat disesuaikan dengan cara mengatur maju mundurnya pisau yang terbuat dari plat yang tajam dan kuat. kami juga menyediakan pisau cadangan (dijual terpisah). Spesifikasi: Unit Keseluruhan : Panjang : 315 mm Tinggi : 370 mm; Berat : ± 5 Kg… selengkapnya
*Harga Hubungi via WA1%
Mesin Pencukil Batok Kelapa 2 Mata Pisau mesin untuk pengcukil batok kelapa yang bisa digunakan untuk menyukil batok kelapa dengan cara termudah dan juga praktis. Mesin pengupas batok kelapa memang salah satu solusi yang tepat dan juga mudah untuk menggantikan cara pengupasan batok kelapa yang memakai cara manual. Penggunaan mesin pencukil batok kelapa menjadi investasi… selengkapnya
Rp 7.900.000 Rp 8.000.00010%
Deskripsi mesin peniris spinner minyak 27L Menghilangkan kandungan minyak pada makanan gorengan atau produk lainnya (kerupuk, keripik, tempurah, kacang-kacangan, kue goreng, dll). Spesifikasi Mesin Spinner Minyak 27L: tabung luar D=35 cm t=40 cm tabung dalam d=32 cm t=35 cm V= 28 liter Penggerak dinamo 1/2 PK
Rp 3.600.000 Rp 4.000.000Mesin Pencabik Daging Abon merupakan salah satu alat yang digunakan dalam proses pembuatan abon. Mesin Pencabik berfungsi untuk mencacah (suwir) daging yang akan diproses menjadi irisan-irisan lembut. mesin ini dapat mencabik berbagai macam bahan daging seperti daging sapi, daging ayam, maupun daging ikan, dll. Spesifikasi : Dimensi: 50 x 40 x 70 cm Penggerak: Mesin… selengkapnya
*Harga Hubungi via WAMesin memiliki kapasitas yang leluasa, sehingga memungkinkan Anda untuk dapat memproduksi jagung dalam jumlah yang besar dalam sehari. Sebenarnya pemisahan biji jagung dari tongkol sudah berlangsung sejak lama, dimana beberapa petani masih mengunakan peralatan tradisional yang tentunya memakan banyak waktu dan membutuhkan tenaga yang besar. Penggerak : Engine 8 HP Bahan Bakar : Bensin Material… selengkapnya
Rp 9.500.000
Belum ada komentar, buka diskusi dengan komentar Anda.