5 Minuman Khas Indonesia yang Mengandung Santan, Enak dan Segar
Indonesia dengan segala keanekaragaman kulinernya tidak hanya menghasilkan makanan, tetapi juga minuman segar. Terdapat banyak minuman khas Indonesia yang beberapa di antaranya terbuat dari santan.
Tekstur kental dan rasa gurih membuat santan cocok dipadukan dengan berbagai minuman, mulai dari tradisional hingga kekinian.
Lantas, apa saja minuman khas dengan campuran santan yang berasal dari Indonesia? Yuk, simak artikel ini hingga selesai!
Aneka Minuman Khas Indonesia Berbahan Santan

(Sumber: mufidpwt/Pixabay)
Minuman Indonesia kaya akan tampilan dan rasa yang unik dengan memakai santan sebagai bahan utama atau pelengkap. Kalau Anda ingin membuat santan sendiri, gunakan mesin peras santan ekstrusi.
Mesin ini mampu menghasilkan santan cair atau kental, tergantung bagaimana Anda mengaturnya. Kalau sudah tahu pentingnya santan, yuk, kita lihat lima minuman Indonesia yang menggunakan bahan tersebut.
1. Es Dawet
Es dawet adalah minuman yang berasal dari Jawa. Sajian segar yang berbahan dasar tepung beras plus santan ini punya cita rasa yang khas, yaitu manis dan gurih.
Rasa manis pada dawet berasal dari sirup gula merah, sedangkan sensasi gurih dan kental ada pada santannya.
Minuman ini masih eksis sampai sekarang dan justru berkembang dalam berbagai varian. Ada dawet ayu, dawet jabung, dan dawet ireng.
Masing-masing memiliki ciri khas. Dawet ayu punya rasa kuat dengan ukuran dawet yang terbilang kecil, sudah begitu memiliki aroma harum yang berasal dari pandan.
Kedua, ada dawet jabung, minuman segar khas kota Ponorogo yang biasanya diisi gempol. Gempol adalah adonan kenyal berbentuk bola yang terbuat dari tepung beras.
Terakhir, ada dawet ireng yang punya keunikan berupa warna minumannya. Warna hitam pada jajanan penyegar tenggorokan ini berasal dari abu merang.
2. Es Cendol Durian
Es cendol, minuman khas Indonesia yang asalnya dari tanah Sunda ini termasuk sajian turun-temurun. Namun, seiring perubahan zaman, es cendol menjelma menjadi jajanan yang modern.
Kita sebut saja minuman ini dengan nama es cendol durian. Memang begitu namanya. Daging durian ditambahkan sebagai penambah kesegaran.
Es cendol durian kerap tersaji dengan es batu atau es serut. Buah ini memberi rasa yang lebih mewah, menjadikannya favorit bagi para pecinta buah ini.
3. Es Pisang Ijo
Minuman pisang ijo sangat mudah ditemukan, terutama masa dahulu. Walau sekarang terbilang langka di beberapa kota, es ini masih sangat layak dikonsumsi.
Kota Makassar menjadi wilayah yang mempopulerkan es pisang ijo. Karena memang, minuman tersebut berasal dari kota itu.
Para pembuatnya kerap menggunakan pisang raja atau ambon sebagai bahan utama pembuatan.
Anda sering melihat lapisan luar berwarna hijau dari minuman ini kan? Cara buatnya, balut pisang dengan adonan tepung beras yang bercampur santan serta pandan.
Nantinya, lapisan kulit pisang berwarna hijau dan punya aroma yang khas. Dulu, kuahnya hanya memakai santan saja.
Namun sekarang, sudah banyak pedagang yang menambahkan kental manis dan maizena pada minuman ini supaya teksturnya lebih lembut.
4. Selendang Mayang
Sekarang, kita membahas selendang mayang, minuman khas Indonesia yang tidak kalah legendarisnya dengan kudapan-kudapan sebelumnya. Sebab, sudah ada sejak abad ke-19.
Es yang berasal dari suku Betawi ini memiliki makna simbolis. Warna-warna adonan kue pada minuman ini menyerupai selendang, sedangkan kata “mayang” merujuk pada rasanya yang kenyal dan manis.
Sajian yang sudah jarang ditemukan ini dibuat dari tepung beras dan hunkwe. Untuk campuran kuahnya menggunakan santan, daun pandan, dan pewarna makanan.
Berkat pelestarian kuliner tradisional, selendang mayang pun bisa kita temukan kembali di warung es Betawi. Jadi, bagi kalian yang penasaran soal rasanya, bisa mampir ke daerah Jakarta.
5. Wedang Bajigur
Wedang bajigur adalah minuman khas Indonesia yang berasal dari Jawa Barat. Beda dari minuman santan di atas yang notabenenya termasuk sajian dingin, bajigur tersaji dalam keadaan hangat.
Minuman ini cocok dikonsumsi pada malam hari pada saat cuaca sedang dingin. Bahan-bahan minuman ini antara lain, santan, gula aren,jahe, dan pandan. Jangan lupa tambahkan sedikit garam.
Keunikan wedang bajigur terletak pada air santannya yang kental dan berpadu sempurna dengan rempah. Tidak heran apabila kuliner ini sudah menjadi bagian dari budaya orang-orang Jawa Barat sejak dulu.
Itu dia lima minuman khas Indonesia berbahan santan, mulai dari tradisional hingga hidangan masa kini yang dapat penulis jelaskan.
Madanitec punya solusi praktis untuk Anda yang ingin membuat berbagai minuman, terlebih yang terbuat dari santan.
Segera konsultasi dengan kami untuk mendapatkan mesin pengolah makanan, seperti pembuat santan dan penghancur es. Hubungi 081215778768 dan dapatkan penawaran menarik untuk setiap pembelian.
HubungiTags: peras santan, santan, umkm
5 Minuman Khas Indonesia yang Mengandung Santan, Enak dan Segar
Pakan ternak merupakan salah satu komponen kunci dalam industri peternakan. Kualitas pakan sangat mempengaruhi pertumbuhan, kesehatan, dan produktivitas hewan ternak.... selengkapnya
Sampah organik selalu menimbulkan masalah kesehatan dan lingkungan jika dihiraukan. Makanya, mengurangi volume sampah itu penting. Madanitec membuat mesin pencacah... selengkapnya
Mesin pencacah sampah dan kompos model CR-500 adalah alat yang sangat berguna dalam pengelolaan limbah organik. Mesin ini membantu mengubah... selengkapnya
Musim kemarau (paceklik) atau kondisi lain yang merugikan, tentunya akan menyulitkan peternak dalam memberi pakan yang cukup. Itulah mengapa silase... selengkapnya
Bagaimana cara menanggulangi sampah organik? Pertanyaan ini sifatnya sangat penting karena masih banyak orang yang acuh terhadap lingkungan, padahal mengurangi... selengkapnya
Banyak para petani yang masih belum mengerti dalam menggunakan EM4, pupuk cair yang mengandung bakteri asam laktat. Makanya, cara penggunaan... selengkapnya
Peternakan sapi di Indonesia menjadi subsektor penting dalam ekosistem pertanian yang berkontribusi besar. Di Indonesia, ada berbagai jenis sapi lokal... selengkapnya
Anda sudah tahu belum bahwa sampah organik (sayur dan daun kering) bisa jadi energi yang ketersediaannya berkelanjutan? Itu namanya biogas.... selengkapnya
Kegiatan membungkus packing kerap dilakukan sebelum mengirimnya ke jasa antar atau ekspedisi. Namun perhatikan, semua harus dilakukan dengan baik. Lantas... selengkapnya
Industri kuliner termasuk kegiatan ekonomi yang mengedepankan kreativitas. Tidak hanya soal rasa dari makanan atau minuman, berbisnis di bidang ini... selengkapnya
Mesin ini dapat digunakan untuk menghancurkan arang sebelum dijadikan briket, biji bijian, beras, dll Spesifikasi Mesin Penepung: Dimensi : 130… selengkapnya
*Harga Hubungi via WAMesin Penepung Gula Semut merupakan salah satu mesin yang digunakan oleh para pengusaha gula semut dalam proses produksinya. Mesin Penepung… selengkapnya
*Harga Hubungi via WAMesin Peras Santan Mesin santan merupakan seperangkat mesin yang secara otomatis dapat membantu mempercepat proses peras santan dengan hasil maksimal…. selengkapnya
*Harga Hubungi via WAEM4 adalah larutan organik yang dapat menyuburkan tanaman. Dalam dunia pertanian, pupuk organik cair tersebut kerap dipakai karena mengandung jamur… selengkapnya
*Harga Hubungi via WAMesin strapping elektrik yang dipakai dengan cara digenggam ini begitu penting untuk memproses kemasan paket. Sebab, operasional logistik dan gudang… selengkapnya
*Harga Hubungi via WAMesin Penggiling untuk menggiling berbagai bahan makanan. Dengan desain fungsional yang dapat memudahkan anda untuk menggiling berbagai bahan tanpa harus… selengkapnya
*Harga Hubungi via WAMesin perontok dan pemipil jagung memiliki kapasitas yang leluasa sehingga memungkinkan Anda untuk dapat memproduksi jagung dalam jumlah yang besar… selengkapnya
Rp 9.500.000Mesin Pembelah Bambu adalah sebuah alat yang berfungsi untuk membelah bambu utuh menjadi beberapa bagian belahan secara memanjang. Pembelah Bambu… selengkapnya
*Harga Hubungi via WAKami Madanitec menawarkan kerangka box sampah yang berbahan stainless steel dan besi model taruh. Cocok untuk tempat sampah lingkungan perumahan,… selengkapnya
*Harga Hubungi via WAMadanitec telah menyediakan filter air minum bening series, dimana filter tersebut dapat menyaring berbagai jenis air baik air PAM, air… selengkapnya
*Harga Hubungi via WA
Saat ini belum tersedia komentar.